Senin, 20 September 2010

Ingin nonton film kesayangan di bioskop* tapi malas antri?


Sekarang udah bisa kok!

Cukup Membayar +Rp4000 per tiket
Bisa pilih tempat duduk**

Gimana caranya :

1. Berlaku hanya untuk bioskop 21/XXI Mtix (klik di sini untuk melihat list bisokop)



2. Kirim data pesanan melalui YM/sms kepada kami yang memuat informasi sbb:

  • lokasi teater
  • judul film
  • daerah tempat duduk yang diinginkan
  • jumlah tiket yang ingin dibeli


3. Transfer biaya tiket sesuai jumlah yang dtentukan ke nomor rekening kami

4. Setelah uang diterima, maka pembeli akan mendapatkan kode unik yang nantinya dapat langsung ditukarkan dengan tiket nonton di booth/counter ticket bertanda M-tix

5. Selamat Menonton :)

Catatan Khusus

Untuk hari Selasa, Rabu, Kamis, dan Jumat :
- Pemesanan hanya dapat dilakukan di hari yang sama sebelum pukul 10.30 WIB
- Pemesanan yang dilakukan sebelum hari-H baru akan dieksekusi pada hari-H

Untuk hari Sabtu, Minggu, dan Senin :
- Pemesanan dapat dilakukan sejak hari Jumat, maksimal pukul 10.30 WIB
- Pemesanan di hari yang sama dilakukan sebelum pukul 10.30 WIB

Untuk Midnight Show :
- Pemesanan hanya dapat dilakukan pada hari Sabtu sebelum pukul 10.30 WIB

Harga tiket sesuai dengan tiket manual + Rp 4000 untuk tiap tiket yang dipesan

3 komentar: